5 Emulator Android for PC (Komputer) Terbaik dan Ringan Selain Bluestack

BLUESTACK merupakan salah satu emulator android yang paling ternama di kalangan penggun smartphone canggih android. Kegunaan Emulator sendiri tentunya kalian sudah mengetahui, yaitu sebagai alat perantara untuk menjalankan aplikasi-aplikasi android, mendownload, install/uninstall aplikasi android, bahkan hingga chatting dan call di PC (Komputer) atau laptop.

Emulator Android for PC (Komputer) Terbaik dan Ringan Selain Bluestack
Kumpulan Emulator Android for PC (Komputer) Terbaik dan Ringan Selain Bluestack

Namun untuk menjalankan Bluestack kita harus memiliki spesifikasi komputer/laptop dengan ram yang cukup, karena kalau hanya dengan mengandalkan RAM komputer 1GB atau 2GB anda akan menghadapi lagging (lemot/ngelag) saat menjalankan aplikasi yg berat seperti game dll. Nah ternyata saat ini sudah tersedia Emulator Android for PC (Komputer) atau laptop Selain Bluestack  yang terbilang sangat ringan Ringan.

Inilah 5 Daftar Emulator Android untuk PC (Komputer) atau laptop Selain Bluestack paling Ringan


1. Emulator Android WINDROYE

Download dan install Emulator Android WINDROYE for PC
Download dan install Emulator Android WINDROYE for PC

WINDROYE merupakan emulator paling terkenl sangat ringan dan terbaik dibandingkan emulator android lainnya. Emulator ini merupakan alternatif terbaik bagi sobat yang ingin menjalankan android dikomputer sobat, baik itu game ataupun aplikasi-aplikasi android. Namun sayangnya emulator Windrovye ini sekarang berbayar, dan lebih jadulnya lagi tidah bisa untuk menjalankan Clash of Clans dan BBM.

Download dan install Emulator Android WINDROYE Ringan dan GRATIS

2. Emulator Android GENYMOTION

Download dan install Emulator Android GENYMOTION for PC
Download dan install Emulator Android GENYMOTION for PC
GENYMOTION merupakan salah satu alternatif terbaik selain BlueStacks. Genymotion juga memiliki fitur seperti OpenGL dan cukup cukup responsif dan cepat dibandingkan BlueStacks. Jika kalian ingin menginstal Genymotion di komputer anda, genymotion mempunyai 2 versi Free & Berbayar. nah tentunya sobat ingn yang gratiskan... hehe

Download dan install Emulator Android GENYMOTION Ringan dan GRATIS

3. Emulator Android YOUWAVE

Download dan install Emulator Android YouWave for PC
Download dan install Emulator Android YouWave for PC
YouWave Merupakan emulator yang memiliki tampilan yang cukup ramah. Bagi pengguna baru pun bisa mengerti dengan mudah saat menjalankan emulator ini. Performa dari YouWave juga cukup mengesankan, cukup smooth dan enak dijalankan. 

Download dan install Emulator Android YouWave Ringan dan GRATIS

4. Emulator Android (Andy Emulator Android)

Download dan install Emulator Android Andy Emulator for PC
Download dan install Emulator Android Andy Emulator for PC
Andy Android diluncurkan pada 2011-2012. Hampir sama dengan BlueStacks yang mendukung banyak aplikasi Android, tetapi disini Andy lebih memberikan keleluasaan bagi penggunanya untuk mengeksplorasi fitur Android lebih banyak lagi.

Download dan install Emulator Android Andy Ringan dan GRATIS

5. Emulator Android SDK

Download dan install Emulator Android SDK for PC
Download dan install Emulator Android SDK for PC
Android SDK merupakan  emulator asli dari android, kenapa saya sebut emulator asli karena memang software emulator ini adalah besutan resmi developer Android. Anda bisa mencoba software ini untuk membuka aplikasi android (apk) di PC. Atau jika Anda pengembang anda juga bisa memanfaatkannya sebagai aplikasi untuk tes aplikasi yang Anda buat. Kelemahan Program ini mungkin agak sedikit lambat dibanding emulator lain, tapi tetap ada banyak juga kelebihannya sehingga banyak juga digunakan developernya.

Download dan install Emulator Android SDK Ringan dan GRATIS

Download dan cara install Emulator Android Terbaru, Ringan Dan terbaik Selain Bluestack for PC

Nah itu tadi beberapa Emulator Android Terbaru, Ringan Dan terbaik Selain Bluestack for PC yang saya himpun and share untuk kali ini, silhkan dipilih yang mana sekianya sesuai dengan kebutuhan anda. semoga artikel ini bisa menjadi pertimbangan buat kalian yang ingin Download dan Install Emulator Android di PC/komputer anda. dan semoga bermanfaat. trima kasih

1 Komentar Anda "5 Emulator Android for PC (Komputer) Terbaik dan Ringan Selain Bluestack"

  1. Emulators are compound bits of programming. Most emulators may not flawlessly imitate the capacity of the framework it is attempting to duplicate. The flaws in a few emulators might be minor, now and again timing issues may happen. click to read

    ReplyDelete

Terima kasih atas kunjungan anda, silahkan comment sesuai tema dan jangan menanam Link hidup di komentar. "LINK HIDUP OTOMATIS TERHAPUS"